Bhabin Polsek Ujungberung Polrestabes Bandung Laksanakan Door To Door Sambang Ke SMPN 8 Ujungberung
Buser Bhayangkara74,” Senin, 5 Oktober 2020 Bhabinkamtibmas Kelurahan Cigending melaksanakan giat Sambang Door To Door ke SMPN 8 Ujungberung dan juga mensosialisasikan Pencegahan wabah Covid-19 dengan menerapkan protokol Kesehatan 3M yaitu: Mencuci tangan, Memakai masker dan Menjaga jarak aman. Selain itu Polsek Ujungberung juga menghimbau agar warga SMPN 8 Ujungberung melaporkan apabila ada kejadian dalam ke Bhabinkamtibmas atau Polsek Ujungberung.
Editor : Iwan