Cegah Virus Covid-19 Polsek Bojongloa Kidul Polrestabes Bandung Sosialisasikan Ayo Memakai Masker
Buser Bhayangkara74,” Senin, 31 Agustus 2020
Himbauan penggunaan ajakan Ayo Memakai Masker dalam bentuk Baliho dan Spanduk TNI – POLRI Ayo warga Bandung Budayakan memakai Masker, di pasang di depan Kantor Polsek dan Jalan utama, Komplek perumahaan, kantor kelurahan – kelurahan serta Kawasan Terminal leuwipanjang dan Pasar leuwipanjang Wilayah Polsek Bojongloa kidul tersebut merupakan bentuk kepedulian bersama Polri kepada masyarakat agar kiranya dapat di pahami dan di mergerti guna mencegah penyebaran virus Covid-19.
Ayo memakai Masker, Karena penyebaran virus Covid -19 antaranya melalui droplet atau percikan air liur di saat seseorang sedang bersin atau batuk sehingga dengan rajin menggunakan masker pada saat keluar rumah maka kiranya dapat mencegah diri dari penyebaran virus Covid-19
Kapolrestabes Bandung Kombes Pol.Ulung Sampurna Jaya, S.I.K.,M.H.
Melalui Kapolsek Bojongloa kidul Kompol Edy Kusmawan, S.H., M.H. Mengaharapkan dengan pemasangan Baliho dan Spanduk TNI – POLRI Ayo Ajakan untuk memakai Masker di beberapa tempat Jalan Strategis, mengajak agar warga dan masyarakat Bojongloa kidul Khusunya lebih paham dan mengerti pentingnya memakai masker demi mencehah penyebaran virus Covid -19.”tuturnya
《 Iwan 》