KETUA BPD DESA MEKARSARI TAMBUN SELATAN MENERIMA PENYERAHAN BERKAS BERITA ACARA KEGIATAN PILKADES 2018
Ketua BPD Desa Mekarsari Kecamatan Tambun Selatan Kabupaten Bekasi pada hari Kamis tanggal 30 Agustus 2018 pukul 10.00wib menerima berkas penyerahan dari Wakil Ketua Panitia Pilkades 2018 bertempat Ruang Rapat Sekretariat BPD.
Dalam acara tersebut di hadiri Aiptu Subekti (Bimas Pol), Pelda Saeful(Babinsa).
Ketua BPD Dahroni menyampaikan Bahwa setiap kegiatan panitia Pilkades 2018 harus melampirkan SPJ, Untuk Anggaran Kegiatan Pilkades 2018 anggarannya masuk Ke rekening Bendahara Desa Mekarsari Ungkap Ketua BPD.
Berkas Data Kegiatan Panitia Pilkades 2018 kami sebagai BPD akan Mempelajari terlebih dahulu tidak bisa kami sebagai BPD langsung ambil Keputusan.(Rachmat)