Buser Bhayangkara74,” Rabu, 5 Agustus 2020 Kapolsek Kiaracondong Kompol Asep Saepudin, S.Pd.,M.H. bersama Kapospol Terminal Cicaheum melakukan giat dan upaya pendisiplinan masyarakat di sekitar Terminal dan Pasar Tradisional Cicaheum.
Pendisipilinan berupa razia yang tidak menggunakan masker dan pembagian masker dalam rangka mencegah penularan Covid-19 dan /melaksanaan Adaptasi Kebiasaan Baru dengan mematuhi protokol kesehatan.
《 Iwan 》