Program Penghijaun Dan Ketahanan Pangan Di Sespim Lemdiklat Polri

Buser Bhayangkara74,” Program Penghijauan yang di Laksanakan di lingkungan kantor dan perumahan Sespim Lemdiklat Polri Lembang bandung, Jumat 02/10/20.

Kegiatan tersebut di awali dengan penghijauan lereng bukit yang memisahkan antara sespimma dan sespimmen berupa penanaman pohon dari berbagai tanaman keras guna mencegah terjadinya longsor diarea tebing.

Pemberian simbolis d berikan oleh Ny. Fira R Sunanto berupa tanaman tumbuhan sebanyak 3.000 bibit pohon jeruk lemon, pisang dan lainnya serta penebaran benih ikan.

Acara berlangsung dr pukul 07.00 hingga pukul 11.00 Wib.
Acara berlangsung aman dan kondusif.

 

Chacha

Tinggalkan Balasan